Sabtu, 24 Juli 2010

Jaipongan

JAIPONGANJaipongan adalah sebuah genre seni tari yang lahir dari kreativitas seorang seniman asal Bandung, Gugum Gumbira. Perhatiannya pada kesenian rakyat yang salah satunya adalah Ketuk Tilu menjadikannya mengetahui dan mengenal betul perbendaharan pola-pola gerak tari tradisi yang ada pada Kliningan/Bajidoran atau Ketuk Tilu. Gerak-gerak bukaan, pencugan, nibakeun dan beberapa ragam gerak mincid dari beberapa kesenian...

Selasa, 20 Juli 2010

Wabah

Mimiti teu aya saurang ogé di imah kulawarga gedé éta anu terus terang. Masing-masingna mendem pangalaman ahéng anu dirasakeuna sarta curiga ka anu séjén. Masing-masingna ngan nanya dina haté, “Kaambeu naon ieu?” Tuluy kaayaan éta ngaronjat jadi haréwos antara “jumplukan” dina kulawarga gedé éta. Aki haharéwosan jeung nini. “aya anu kaaambeu teu , ni?”“Enya. kaambeu ahéng anu teu biasa!” jawab nini.“Saha atuh anu ngaluarkeun ambeu ahéng teu biasa ieu?”“Meureun anak anjeun.”“Tacan tangtu; kaci jadi incu anjeun!”“Atawa salah...

Selasa, 06 Juli 2010

TIPS USAHA TOKO & BENGKEL MOTOR

Jumlah sepeda motor tumbuh luar biasa, yang tentunya diikuti dengan pertumbuhan kebutuhan onderdil, variasi dan jasa bengkelnya. Usaha ini bersifat jangka panjang. Secara produk tidak ada ruginya, karena tidak membusuk dan masa berlakunya sangat lama.1. USAHA KELILINGAN/SALESKeunggulan ProdukOnderdil dan variasi sepeda motor yang kami tawarkan bukan yang harganya mahal dan keuntungannya tipis, tapi produk yang kami pilihkan adalah yang :- harganya sangat murah- mutunya sudah teruji di pasaran- mudah dijual, karena banyak konsumen...

TETAP PRODUKTIF DI MASA SULIT

Ilmu akan menjaga kita, sementara uang belum tentu dapat menjaga kita, itulah pesan orang tua kita dulu. Entah apapun keahlian itu, yang jelas Anda harus memilikinya. Anda akan lebih berguna dan dihargai oleh masyarakat karena memiliki keahlian.Sebagai sebuah contoh sederhana, seandainya Anda menguasai bidang komputer maka Anda dapat memberdayakan kemampuan dan keahlian Anda itu, tidak saja untuk dapat bertahan, tetapi mungkin sebagai peluang usaha permanen yang dapat Anda kembangkan dan malahan dapat Anda wariskan kepada anak-cucu...

BERANI UNTUK MERINTIS USAHA ?

Banyak para pencari kerja tidak dapat memenuhi kualifikasi yang diminta oleh perusahaan karena kurangnya bekal keterampilan yang dimiliki. Keadaan bertambah parah saat krisis global mulai menghantam perekonomian di negara kita. Dampak krisis yang terjadi sepuluh tahun yang lalu pun masih sangat terasa ditambah lagi dengan tambahan krisis yang dipicu oleh krisis financial yang melanda negara “paman Sam” akibat kesalahan pengelolaan kredit perumahan itu.Sementara bagi mereka yang bekerja pun banyak mengalami stagnasi karena berbagai...

TIPS USAHA STUDIO PHOTO MINI

Makin maraknya HP berkamera yang dijual dengan harga murah, menjadikan trend dikalangan remaja, ini bisa menjadi peluang usaha yang sangat menguntungkan bila kita pandai memanfaatkan momen ini, seperti dengan membuka Studio Photo kecil-kecilan, memanfaatkan komputer, kamera digital poket dan printer photo. Memang saat ini sudah banyak orang yang membuka usaha di bidang ini, tetapi biasanya mereka kurang konsisten, hanya dijadikan sebagai pelengkap di toko yang menjual Pulsa & HP.Saya sendiri awalnya coba-coba membuka usaha...

TIPS PERSIAPAN MEMULAI SEBUAH BISNIS

Menurut data di US Small Business Administration, lebih dari 50% bisnis /usaha kecil gagal dalam tahun pertama, dan 95% gagal dalam lima tahun pertama. Brian Hazelgren, pengarang “Tactical Entrepreneur” berpendapat bahwa seseorang yang membuka usaha haruslah mempunyai strategi yang solid untuk menangani aspek jangka pendek dari bisnisnya, tetapi juga menjaga fokus masa depan yang cukup demi merencanakan perkembangan bisnisnya. Persiapkanlah semuanya dari awal, agar anda dapat meraih sukses dan mempunyai landasan yang kuat untuk...

PETUNJUK MEMBUAT RENCANA BISNIS

Sebuah rencana bisnis adalah peta dalam menjalankan bisnis anda. Ini adalah rencana yang akan menuntun anda mengenai APA yang akan anda kerjakan, KAPAN dan BAGAIMANA mengerjakannya. Sebuah rencana bisnis juga akan membantu anda dalam melihat lebih jelas mengenai tipe bisnis yang akan anda rintis, siapa saja yang akan menjadi pelanggan anda, dan apa produk atau jasa yang akan anda tawarkan.Jika anda berencana untuk meminjam dana untuk memulai bisnis anda, entah itu dari bank atau investor, maka anda harus membuat rencana bisnis...

MERUBAH KELUHAN PELANGGAN MENJADI ASSET ANDA

Berhubungan dengan pelanggan yang marah, akan menyita banyak waktu dan energi. Ini juga menjadi penyebab utama stress dalam bekerja. Untuk dapat menangani kemarahan pelanggan, ada beberapa poin penting yang perlu anda perhatikan.1. INI BUKAN MASALAH PERSONAL.Pelanggan yang marah pada anda, bukan karena masalah personal. Mereka marah pada anda, karena anda adalah bagian dari perusahaan yang mereka anggap tidak memberikan pelayanan yang semestinya. Penting untuk anda mengingat hal ini, untuk menjaga agar anda tidak terpancing...

9 POIN PENTING DARI MARKETING YANG EFEKTIF

Banyak iklan yang hasilnya jauh dari harapan, bahkan dapat dikatakan hanya merupakan pemborosan uang. Lihatlah disekililing anda, maka anda akan mendapatkan banyak iklan dimana-mana. Tetapi berapa banyak yang akan membuat anda tertarik dan memperhatikannya ? Tidak banyak bukan ? Mengapa ? Karena iklan-iklan tersebut hanya kelihatan bagus. Iklan-iklan tersebut TIDAK :- Menarik perhatian target marketnya- Memberikan informasi yang cukup agar mempermudah pengambilan keputusan- Meminimalisir resiko dalam mengambil langkah selanjutnya...

MENGHASILKAN PERTEMUAN DGN PEMBUAT KEPUTUSAN

Bernadette Doyle, seorang konsultan bagi usaha kecil dan wiraswastawan untuk menjadi “client magnet”, mengungkapkan cara untuk mendapatkan pertemuan dengan pembuat keputusan. Dengan mengikuti cara di bawah ini, anda tidak lagi perlu melakukan cold calls, karena meeting anda memang diminta oleh pembuat keputusan yang siap untuk membeli dari anda.Cara-cara tersebut adalah :1. Fokus pada niche/bidang tertentu yang secara otomatis membuat anda menjadi spesialis dan memiliki otoritas.2. Promosikan diri anda menjadi ahli di bidang...

11 CARA MENJUAL PADA ORANG SKEPTIS

Prestasi terbesar dari seorang salesman adalah keberhasilannya menjual pada orang yang skeptis. Hampir semua salesman setuju bahwa sangatlah memuaskan meyakinkan seseorang yang tadinya merasa bahwa produk atau jasa yang dijual tidak diperlukan. Jauh lebih memuaskan daripada menghasilkan “penjualan yang mudah”. Berikut adalah 11 cara menjual pada orang yang skeptis, menurut Vicky Terrence Davis, William R. Patterson, dan D. Marques Patton yang juga pengarang buku THE BARON SON : VADE MECUM 7.1. KENALI PRODUK / JASA ANDAKenali...

Ciamis Hibahkan 4.078 PNS untuk Kabupaten Pangandaran

CIAMIS,TRIBUN – Menyusul rencana pembentukan Kabupaten Pangandaran sebagai pemekaran dari Kabupaten Ciamis, Kabupaten Ciamis sebagai kabupaten induk akan menyerahkan sejumlah asset yang kini diinventaris ulang berikut akan menyerahkan 4.078 PNS ke Kabupaten Pangandaran bila terbentuk nanti.Hal ini disampaikan Wabup Ciamis Drs H Iing Syam Arifin pada rapat paripurna pembahasan persetujuan penyerahan asset sebagai salah satu syarat pembentukan daerah otonomi baru Kabupaten Pangandaran di DPRD Ciamis, Selasa (22/6).Menurut Wabup...

Minggu, 04 Juli 2010

Mineral Stone

Aquamarine StoneSmithsonite clusterDioptase1Dioptase2EttringiteEttringite adalah aluminium sulfat langka yang terhidrasi kimiawi memiliki kadar air sangat tinggi.Kristal ini biasanya lebih kecil, dan kurang dari 1cm panjangnya. Terdaat di Tambang N'Chwaning di The Kalahari Mineral Fields, Northern Cape, Africa. Elimination SelatanEpimorph Sphalerite and Siderite after CalciteSpesimen Epimorph sangat berkilau dan benar-benar...
 

My Blog List

Site Info

Abc
DESA KERTAHAYU Copyright © 2009 Blogger Template Designed by Bie Blogger Template